RENCANA PENGEMBANGAN SISTEM DRAINASE BERWAWASAN LINGKUNGAN DI KECAMATAN CINAMBO KOTA BANDUNG

Vimvia, Alumni and Budi Heri Pirngadie, Dosen PWK Unpas and Furi Sari Nurwulandari, Dosen PWK Unpas (2016) RENCANA PENGEMBANGAN SISTEM DRAINASE BERWAWASAN LINGKUNGAN DI KECAMATAN CINAMBO KOTA BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, Fakultas Teknik Unpas.

[img]
Preview
Text
cover.pdf

Download (8kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (162kB) | Preview
[img]
Preview
Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (224kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I PENDAHULUAN TA.pdf

Download (406kB) | Preview
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA TA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (803kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI TA.pdf

Download (97kB) | Preview
[img] Text
BAB IV ANALISIS TA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (521kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III GAMBARAN UMUM TA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
Official URL: http://teknik.unpas.ac.id

Abstract

Drainase adalah sebuah sistem yang dibuat untuk menangani persoalan kelebihan air yang berada diatas permukaan tanah maupun air yang berada dibawah permukaan tanah, sistem tersebut berupa jaringan pembuangan air yang berfungsi mengendalikan atau mengerinkan kelebihan air permukaan di daerah permukiman yang berasal dari hujan lokasl, sehingga tidak menggangu masyarakat dan dapat memberikan manfaat bagi masyarakat. Penerapan drainase konvensonal pada Kecamatan Cinambo saat ini banyak menyebabkan permasalahan genangan akibat penurunan fungsi sitem drainase. Permasalahan banjir dan atau genangan terjadi dengan ketinggian mencapai 50 cm –1 m di lokasi sekitar jalan raya Soekarno-Hatta tepatnya di persimpangan lampu merah Gedebage, jalan raya Rumah sakit, daerah permukiman kelurahan Pakemitan dan Kelurahan Babakan Penghulu sehingga perlu dikembangkan sistem drainase berwawasan lingkungan sebagai pengganti sistem drainase konvensional. Metode pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskripsi eksploratif yang memberikan gambaran dan penjelasan tentang kinerja sistem drainase eksisting Kecamatan Cinambo dengan metode analisis data campuran (kualitatif dan kuantitatif. Metode kualitatif digunakan untuk menganalisis permaalahan genangan sedangkan metode analisis kuantitatif digunakan untuk analisis hidrologi dan kebutuhan lubang resapan. Perencanan ekodrainse dipilih sebagai solusi permasalahan genangan dengan curah hujan rata-rata di Kecamatan Cinambo sebesar 133,8 m /hari dengan nilai periode ulang 5 hujan sebesar 170,5 mm/hari dan intensitas hujan dalam waktu 2 jam sebesar 1,6 mm/hari maka terpilih teknologi ekodrainase yang di terapkan adalah lubang resapan biopori (LRB) dan sumur resapan dengan jumlah 3.235 LBR dan 84 sumur resapan. Hasil perbandingan debit eksisting dengan debit penerapan ekodrainase LRB dan sumur resapan debit banjir puncak awal sebanyak 1,306 m 3 /detik sedangkan debit teresap LRB dan sumur resapan 1,590 m 3 /detik sehingga masih mampu meresapkan sebesar 0,316 m /detik debit banjir puncak. Kata Kunci : Rencana, Sistem Drainase, Berwawasan Lingkungan. 3 3

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Planologi 2016
Depositing User: Irwan Kustiawan
Date Deposited: 09 Feb 2017 04:58
Last Modified: 09 Feb 2017 04:58
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/26747

Actions (login required)

View Item View Item