Angga Terakusuma, Alumni and Firmansyah, Dosen PWK Unpas and Reza Martani Surdia, Ds (2016) EVALUASI TINGKAT EROSI PADA KAWASAN BUDIDAYA PERTANIAN PANGAN DI KECAMATAN PASIRJAMBU KABUPATEN BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, Fakultas Teknik Unpas.
|
Text
BAB I ANGGA.pdf Download (577kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II ANGGA.pdf Download (982kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III ANGGA.pdf Download (5MB) | Preview |
|
|
Text
BAB IV ANGGA.pdf Download (4MB) | Preview |
|
|
Text
BAB V ANGGA.pdf Download (259kB) | Preview |
|
|
Text
COVER TA ANGGA.pdf Download (33kB) | Preview |
|
|
Text
ABSTRACT ANGGA.pdf Download (11kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menghitung tingkat kehilangan tanah erosi pada kawasan pertanian pangan di Kecamatan Pasirjambu DAS berdasarkan rumus USLE (Universal Soil Loss Equation) menggunakan analisis GIS. Berdasarkan rumus yang digunakan, maka diperlukan empat jenis peta sebagai dasar perhitungan tingkat bahaya erosi, yaitu peta curah hujan, peta jenis tanah, kemiringan, dan peta penutupan lahan. Pada setiap peta dilakukan klasifikasi menjadi lima kelas berdasarkan standar tertentu. Proses overlay dilakukan untuk mendapatkan hasil akhir berupa tingkat kehilangan tanah erosi yang dikategorikan menjadi lima kelas yaitu sangat ringan, ringan, sedang, berat, dan sangat berat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kehilangan tanah erosi pada kawasan pertanian pangan di Kecamatan Pasirjambu meliputi sangat ringan hingga sangat berat dengan persentase luas lahan berturut-turut dari yang sangat ringan hingga sangat berat 61,89%; 30,78%; 3,39%; 1,74%; dan 2,20%. Lahan dengan tingkat bahaya erosi sangat berat meliputi luas 95,21 ha yaitu, Desa Margamulya, Desa Sugihmukti dan Desa Tenjolaya. Tingkat berat meliputi 370,96 ha yaitu Desa Cisondari, Desa Margamulya, Desa Mekarsari, Desa Sugihmukti dan Desa Tenjolaya. Tingkat sedang meliputi 564,69 ha yaitu berada di setiap desa di Kecamatan Pasirjambu kecuali Desa Pasirjambu dan Desa Mekarmaju. Hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai data dasar untuk membuat rencana pengembangan kawasan pertanian pangan yang baik dengan teknik pengelolaan lahan dan tanaman dalam mengurangi tingkat kehilangan tanah erosi. Kata kunci: Tingkat Erosi, Kawasan Budidaya Pertanian, Pengelolaan Pertanian Pangan, Kecamatan Pasirjambu.
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Planologi 2016 |
Depositing User: | Irwan Kustiawan |
Date Deposited: | 31 Jan 2017 03:16 |
Last Modified: | 31 Jan 2017 03:16 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/15522 |
Actions (login required)
View Item |