IMPLEMENTASI SEARCH ENGINE OPTIMIZATION PADA WEB AUTO GENERATED CONTENT UNTUK MENINGKATKAN SEARCH ENGINE RESULT PAGE (Studi Kasus : Web Konten Buku)

RIYAN MULYADI, 103040163 and R. Sandhika Galih Amalga, DS and Erik, DS (2016) IMPLEMENTASI SEARCH ENGINE OPTIMIZATION PADA WEB AUTO GENERATED CONTENT UNTUK MENINGKATKAN SEARCH ENGINE RESULT PAGE (Studi Kasus : Web Konten Buku). Skripsi(S1) thesis, Fakultas Teknik Unpas.

[img]
Preview
Text
Bab1_103040163.pdf

Download (219kB) | Preview
Official URL: http://teknik.unpas.ac.id

Abstract

Perkembangan teknologi web dan internet yang ada saat ini memungkinkan seseorang membuat website yang diinginkan menjadi lebih mudah. Pemakai internet biasanya menggunakan search engine untuk menemukan apa yang dicarinya. SEO singkatan dari Search Engine Optimization yang jika diartikan dalam bahasa Indonesia berarti optimisasi mesin pencari. Auto Generated Content merupakan salah satu teknik di dalam SEO (Search Engine Optimization) dengan cara melakukan duplicate berupa website, di mana sebuah website isinya (konten) dikopikan ke satu atau beberapa buah website lainnya. API singkatan dari Application Program Interface, yang merupakan seperangkat rutinitas, protokol, dan alat-alat untuk membangun sebuah aplikasi perangkat lunak. Pada penelitian saat ini meng AGC kan konten berupa buku dimana pemanggilannya kontennya menggunakan CURL PHP yang di ambil dari website Goodreads. PHP CURL menggunakan koneksi soket yang di aktifkan secara default, akan tetapi penggunakan PHP CURL ini tidak dapat bekerja pada setiap server harus ada pendefinisian variabel terlebih dahulu. Maka dari itu pembahasan tugas akhir ini akan dibahas bagaimana mengoptimalisasikan suatu website Auto Generated Content untuk meningkatkan Search Engine Result Page. Pembuatan web site Auto Generated Content ini menggunakan php curl dimana website pemilik konten mengambil data dari situs googreads.com dan di simpan pada website kita. Kata Kunci : Website, SERP, SEO, APIkey, AGC, php

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika 2016
Depositing User: Irwan Kustiawan
Date Deposited: 24 Mar 2016 07:37
Last Modified: 24 Mar 2016 07:37
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/1481

Actions (login required)

View Item View Item