PENGGUNAAN METODE BERMAIN PERAN(ROLEPLAYING) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPS TENTANG USAHA DALAM BIDANG EKONOMI (Penelitian Tindakan Kelas TerhadapSiswaKelas VSDN Tanjungsari I Kec.CangkuangKab. BandungTahunAjaran 2012 / 2013)

EVA KHOERUNNISA, 085060170 (2016) PENGGUNAAN METODE BERMAIN PERAN(ROLEPLAYING) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPS TENTANG USAHA DALAM BIDANG EKONOMI (Penelitian Tindakan Kelas TerhadapSiswaKelas VSDN Tanjungsari I Kec.CangkuangKab. BandungTahunAjaran 2012 / 2013). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img] Text
COVER SKRIPSI.docx

Download (43kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN.docx
Restricted to Repository staff only

Download (19kB)
[img] Text
PERNYATAAN.docx
Restricted to Repository staff only

Download (13kB)
[img] Text
KATA PENGANTAR.docx
Restricted to Repository staff only

Download (33kB)
[img] Text
ABSTRAK.docx

Download (18kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.docx

Download (19kB)
[img] Text
BAB I.docx

Download (63kB)
[img] Text
BAB II.docx

Download (164kB)
[img] Text
BAB III.docx
Restricted to Repository staff only

Download (49kB)
[img] Text
BAB IV.docx
Restricted to Repository staff only

Download (265kB)
[img] Text
BAB V.docx
Restricted to Repository staff only

Download (41kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA-2.docx

Download (18kB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.docx
Restricted to Repository staff only

Download (42kB)

Abstract

Skripsi ini merupakan hasil penelitian tentang Penggunaan Metode Bermain Peran (Role Playing) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran IPS Tentang Usaha Dalam Bidang Ekonomi. Penelitian ini dilakukan di Kleas V SDN Tanjungsari I Kecamatan Cangkuang Kabupaten Bandung. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: Apakah penggunaan metode bermain peran (role playing) mampu meningkatkan hasil belajar siswa tentang usaha dalam bidang ekonomi di kelas V SDN Tanjungsari I Kecamatan Cangkuang Kabupaten Bandung. Adapun tujuan penelitiannya adalah untuk meningkatkan hasil belajar siswa melalui penggunaan metode bermain peran (Role Playing) pada pembelajaran IPS di Kelas V. Kajian teoritis dalam penelitian ini adalah membahas tentang: (1) Metode Mengajar; (2) Metode Bermain Peran; (3) Belajar: (4) Hasil Belajar; (5) Ilmu Pengetahuan Sosial. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan siklus berdaur, yaitu siklus diulangi jika tujuan yang dirumuskan belum dicapai secara optimal. Setiap siklus pembelajaran terdiri dari empat tahapan: (1) Perencanaan; (2) Pelaksanaan; (3) Pengamatan; dan (4) Refleksi. Instrumen yang digunakan dalam penelitian berupa lembar tes, lembar observasi, dan lembar wawancara. Instrumen lembar observasi digunakan untuk mengobservasi hal-hal sebagai berikut ini: (1) Rancangan pembelajaran; (2) Tindakan pembelajaran; dan (3) Aktivitas siswa dalam pembelajaran. Hasil penelitian menunjukan bahwa pembelajaran IPS melalui metode bermain peran (Role Playing) ternyata dapat meningkatkan aktivitas siswa dan hasil belajar siswa dibandingkan dengan kegiatan pembelajaran sebelum diadakannya penelitian tindakan kelas. Setelah diadakan penelitian tindakan kelas dengan menggunakan metode pembelajaran bermain peran (Role Playing) ada peningkatan yang baik sekali yaitu nilai rata-rata siswa pada data awal 34,61, siklus I 53,84, siklus II 65,38, siklus III 88,46. Kata Kunci: Metode Bermain Peran (Role Playing), Hasil belajar IPS

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > PGSD 2012
Depositing User: Iyas -
Date Deposited: 04 Nov 2016 19:05
Last Modified: 04 Nov 2016 19:05
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/14010

Actions (login required)

View Item View Item