Atika Widyarini Putri, 114020189 (2016) PENGARUH SISTEM PENGENDALIAN INTERN PEMERINTAH DAN PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP KINERJA MANAJERIAL SKPD (Studi Pada Satuan Kerja Perangkat Daerah Kota Pangkalpinang). Skripsi(S1) thesis, Fakultas Ekonomi Unpas Bandung.
|
Text
JUDUL.pdf Download (275kB) | Preview |
|
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (307kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (344kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (815kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (336kB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Sistem Pengendalian Intern Pemerintah dan Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Kinerja Manajerial SKPD. Penelitian ini dilakukan pada 33 Satuan Kerja Perangkat Daerah Kota Pangkalpinang. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data primer. Teknik pengumpulan data dengan teknik survey dengan menyebarkan kuesioner kepada masing-masing pimpinan SKPD dan kepala bagian keuangan pada setiap SKPD. Pengolahan dan analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda dengan bantuan software SPSS (Statistical Product and Service Solution). Hasil penelitian membuktikan bahwa: Sistem Pengendalian Intern Pemerintah berpengaruh signifikan positif terhadap Kinerja Manajerial SKPD dengan nilai thitung > ttabel (8,100>1,998), dan nilai signifikansi 0.000< 0.05 yang berarti Ha diterima. Pemanfaatan Teknologi Informasi berpengaruh signifikan positif terhadap Kinerja Manajerial SKPD dengan thitung >ttabel (2,601> 1,998) dan nilai signifikansi 0.050 < 0.05 yang berarti Ha diterima. Kata Kunci: Sistem Pengendalian Intern Pemerintah, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Kinerja Manajerial SKPD
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi 2011 |
Depositing User: | nining widianingsih |
Date Deposited: | 27 Sep 2016 15:36 |
Last Modified: | 27 Sep 2016 15:36 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/13015 |
Actions (login required)
View Item |