Pengaruh Biaya Operasional terhadap Pendapatan (Studi pada Hotel Banjarmasin International)

Yudi Permana, 134020423 (2015) Pengaruh Biaya Operasional terhadap Pendapatan (Studi pada Hotel Banjarmasin International). Skripsi(S1) thesis, Fakultas Ekonomi Unpas.

[img]
Preview
Text
Bio.pdf

Download (17kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (55kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (237kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh biaya operasional terhadap pendapatan. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode deskriptif dan verifikatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah laporan bulanan biaya operasional dan pendapatan periode 2012-2014 yang diperoleh sebanyak 32 sampel. Data yang digunakan adalah data sekunder yang tersedia pada Hotel Banjarmasin International. Analisis statistik yang digunakan adalah uji asumsi klasik, analisis regresi sederhana, ada beberapa asumsi yang harus terpenuhi diantaranya adalah uji normalitas, dan uji auto korelasi, serta koefisien determinasi. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan biaya operasional berpengaruh positif pada pendapatan pada Hotel Banjarmasin International, menunjukkan bahwa semakin tinggi biaya operasional maka akan diikuti dengan kenaikan pendapatan. Biaya operasional berpengaruh signifikan terhadap pendapatan sebesar 17% sedangkan sisanya sebesar 83% merupakan pengaruh dari faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata kunci: Biaya operasional, Pendapatan.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi 2013
Depositing User: nining widianingsih
Date Deposited: 21 Mar 2016 04:41
Last Modified: 21 Mar 2016 04:41
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/1022

Actions (login required)

View Item View Item